Seminar HSN 2024 di Garut Tekankan Pentingnya Kualitas Data untuk Pembangunan

- Jurnalis

Rabu, 18 September 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Seminar Hari Statistik Nasional, yang dilaksanakan di Ruang Rapat Setda Kabupaten Garut, Jalan Pembangunan, Kecamatan Tarogong Kidul, Kabupaten Garut, Rabu (18/9/2024).

GARUT BERKABAR, Tarogong Kidul – Dalam rangka memperingati Hari Statistik Nasional (HSN) 2024, Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Garut menggelar seminar bertema “Statistik Berkualitas untuk Indonesia Emas” pada Rabu (18/9/2024).

Bertempat di Ruang Rapat Sekretariat Daerah (Setda) Kabupaten Garut, acara ini dihadiri oleh berbagai perwakilan Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) setempat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kepala BPS Garut, Nevi Hendri, menyampaikan bahwa seminar ini bertujuan meningkatkan pemahaman dan kualitas pengelolaan data yang krusial untuk perencanaan pembangunan.

Baca Juga :  Pemkab Garut Dukung Inisiatif Rumah Vaksinasi sebagai Upaya Percepatan Program Vaksinasi

Melalui program PEDAS (Pementoran Data Statistik), BPS akan memberikan bimbingan kepada SKPD dalam pengumpulan data statistik yang lebih baik.

“Kami siap memberikan edukasi terkait metode pengumpulan data yang tepat melalui program PEDAS,” ungkap Nevi.

BPS juga mengadakan sejumlah kegiatan lain untuk memeriahkan HSN, termasuk BPS Goes to School dan pameran data bersama Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Garut.

Baca Juga :  Penjabat Bupati Garut Resmikan Sosialisasi Manajemen Talenta di Pemkab Garut

Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Garut, Margiyanto, mengapresiasi semangat peserta seminar dan berharap hal ini dapat menjadi dorongan bagi SKPD, khususnya di tingkat desa, untuk terus meningkatkan kualitas data yang mendukung pembangunan.

“Kita mendapat banyak masukan berharga yang akan bermanfaat dalam penyempurnaan pengelolaan data di Kabupaten Garut,” tuturnya. (Red)

Berita Terkait

Dorong Akses Layanan Paspor, Kemen Imipas Siapkan ULP Baru di Garut
Pemkab Garut Sigap Bantu Warga Terdampak Bencana, Ibu Omah Terima Bantuan dari Sekda
Dorong Pembinaan Atletik Usia Dini, Bupati Garut Resmi Buka Velocity Athletics Championship
Garut Dorong Desa Mandiri Lewat Peluncuran Program Inovatif BUMDes dan Wisata 2025
Garut Jadi Lumbung Jagung Jabar, Gubernur Dedi Mulyadi Dorong Pertanian Terintegrasi
Pemkab Garut Percepat Rakor Perlindungan Perempuan dan Anak Usai Muncul Kasus Baru
MHU Resmi Hadir di Garut, Staf Ahli Bupati Dorong Peningkatan Spiritual Warga
Sidang Isbat Nikah Masal 2025, Wabup Garut Tekankan Pentingnya Legalitas Pernikahan
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 20:36 WIB

Dorong Akses Layanan Paspor, Kemen Imipas Siapkan ULP Baru di Garut

Sabtu, 19 April 2025 - 10:59 WIB

Pemkab Garut Sigap Bantu Warga Terdampak Bencana, Ibu Omah Terima Bantuan dari Sekda

Jumat, 18 April 2025 - 20:12 WIB

Dorong Pembinaan Atletik Usia Dini, Bupati Garut Resmi Buka Velocity Athletics Championship

Jumat, 18 April 2025 - 14:25 WIB

Garut Dorong Desa Mandiri Lewat Peluncuran Program Inovatif BUMDes dan Wisata 2025

Jumat, 18 April 2025 - 05:15 WIB

Garut Jadi Lumbung Jagung Jabar, Gubernur Dedi Mulyadi Dorong Pertanian Terintegrasi

Berita Terbaru

Pemerintahan

Dorong Akses Layanan Paspor, Kemen Imipas Siapkan ULP Baru di Garut

Sabtu, 19 Apr 2025 - 20:36 WIB