Polres Garut Peringati Hari Juang Polri 2025, Kokohkan Komitmen Bhayangkara untuk Bangsa

- Jurnalis

Kamis, 21 Agustus 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polres Garut gelar upacara Hari Juang Polri 2025, teguhkan kembali komitmen pengabdian Bhayangkara untuk negeri. Kamis (21/8/2025). 

GARUT BERKABAR, Garut Kota– Polres Garut menyelenggarakan upacara peringatan Hari Juang Polri Tahun 2025 di Aula Mumun Surachman, Kamis (21/8/2025). Upacara berlangsung khidmat dengan Kapolres Garut, AKBP Yugi Bayu Hendarto, S.I.K., M.A.P. bertindak sebagai Inspektur Upacara.

Baca Juga :  Polsek Bayongbong Imbau Warga Perkuat Kegiatan Siskamling Untuk Keamanan Lingkungan

Turut hadir Waka Polres Garut, Kompol Bayu Tri Nugraha Hidayat, A.Md., S.E., S.I.K., M.M., beserta jajaran pejabat utama, perwira, personel Polri, dan ASN Polres Garut.

Dalam amanatnya, Kapolres menegaskan bahwa Hari Juang Polri merupakan momen refleksi sekaligus penguatan tekad seluruh anggota Polri untuk terus mengabdi kepada masyarakat, menjaga keamanan, dan mendukung terwujudnya Indonesia yang lebih maju.

Baca Juga :  Ciptakan Rasa Aman dan Nyaman Polsek Kadungora Polres Garut Berantas Penyakit Masyarakat

“Peringatan ini bukan sekadar seremonial, tetapi pengingat bahwa tugas kita adalah pengabdian tanpa henti untuk bangsa dan negara,” ungkap Kapolres.

Upacara ini berjalan penuh khidmat, menumbuhkan rasa kebersamaan, serta meneguhkan semangat juang kepolisian sebagai garda terdepan menjaga keutuhan bangsa.(red)

Penulis : Rizky

Editor : Admin

Sumber Berita : Humas Polres Garut

Follow WhatsApp Channel garutberkabar.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Hari Kedua Pencarian, Polsek Karangpawitan dan Tim SAR Intensifkan Penyisiran Sungai Cimanuk
Polsek Karangpawitan Bersama Tim SAR Sisir Sungai Cimanuk Cari Korban Diduga Hanyut
Dipergoki Warga Saat Beraksi, Pelaku Curanmor di Samarang Berhasil Diamankan Polisi
Wisata Garut Diserbu Pelancong Saat Nataru, Lebih dari 15 Ribu Pengunjung Tercatat di Hari Pertama 2026
Puluhan Personel Polres Garut Naik Pangkat, Kapolres Tegaskan Amanah dan Peningkatan Kinerja
Polsek Banjarwangi Lakukan Olah TKP Kebakaran Rumah Panggung di Kadongdong
Polsek Cisurupan Perketat Pengamanan di Kawasan Wisata Gunung Papandayan
Polsek Kadungora Ringkus Pelaku Curanmor, Satu Rekan Masih Diburu
Berita ini 15 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 6 Januari 2026 - 23:14 WIB

Hari Kedua Pencarian, Polsek Karangpawitan dan Tim SAR Intensifkan Penyisiran Sungai Cimanuk

Senin, 5 Januari 2026 - 12:45 WIB

Polsek Karangpawitan Bersama Tim SAR Sisir Sungai Cimanuk Cari Korban Diduga Hanyut

Jumat, 2 Januari 2026 - 15:24 WIB

Dipergoki Warga Saat Beraksi, Pelaku Curanmor di Samarang Berhasil Diamankan Polisi

Jumat, 2 Januari 2026 - 15:09 WIB

Wisata Garut Diserbu Pelancong Saat Nataru, Lebih dari 15 Ribu Pengunjung Tercatat di Hari Pertama 2026

Jumat, 2 Januari 2026 - 13:17 WIB

Puluhan Personel Polres Garut Naik Pangkat, Kapolres Tegaskan Amanah dan Peningkatan Kinerja

Berita Terbaru