Polres Garut Adakan Pembinaan Untuk Siswa Baru di MA YPI Baiturahman Leles

- Jurnalis

Selasa, 16 Juli 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GARUT BERKABAR – Aiptu Umar Taufik, S.Sos.I., Kanit Bintibmas Sat Binmas Polres Garut, menghadiri kegiatan Masa Ta’aruf Siswa Madrasah (Matsama) di Lapangan MA YPI Baiturrahman Leles pada Selasa (16/07/2024).

Kegiatan tersebut diikuti oleh Kepala MA YPI Baiturrahman Leles, staf dan guru, serta sekitar 311 siswa-siswi.

Dalam sambutannya, Umar yang juga merupakan Da’i Kamtibmas Polri Polres Garut Polda Jabar, menyampaikan pesan-pesan penting mengenai kenakalan remaja, bahaya narkoba, dan bullying. Ia juga mengingatkan pentingnya tertib berlalu lintas dalam rangka operasi Patuh Lodaya 2024.

Kegiatan diakhiri dengan renungan dan muhasabah, serta doa bersama untuk memohon keberkahan dan perlindungan dari Yang Maha Kuasa. (Ardan)
Baca Juga :  IPDA Indra Koncara Kapolsubsektor Sukaresmi Polres Garut, Mengedepankan Humanis dan Humoris Dalam Bertugas

Berita Terkait

Garut Siapkan Rest Area di Kantor Kecamatan untuk Pemudik, Ini Fasilitasnya
Dua Rumah Roboh di Wanaraja, Pemerintah Kecamatan Bergerak Cepat Beri Bantuan
Gempabumi Tektonik M4,9 Guncang Pangandaran, Jawa Barat
Dedi Mulyadi: Kepemimpinan Spontan yang Berdampak Nyata bagi Masyarakat
Wamendagri Dorong Tata Kelola PKL yang Humanis dan Penguatan Kreativitas di Garut
Antusiasme Warga, Pendapatan Pajak Kendaraan Melonjak di Hari Pertama Pemutihan
Gubernur Jabar Berikan Bantuan Rp 3 Juta untuk Pengemudi Angkutan Tidak Bermotor
Empat Lokasi Strategis di Jabar Diusulkan untuk Sekolah Rakyat
Berita ini 0 kali dibaca