Asisten Deputi Wapres Kunjungi Garut: Dorong Evaluasi dan Kolaborasi Penanggulangan Bencana

- Jurnalis

Kamis, 31 Oktober 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Monitoring dan Evaluasi (Monev) Capaian Program Rehabilitasi dan Rekontruksi Pasca Bencana Gempa Bumi di Kabupaten Garut yang dilaksanakan di Kantor BPBD Kabupaten Garut, Jalan Terusan Pahlawan, Kecamatan Tarogong Kidul, Kabupaten Garut, Kamis (31/10/2024).

GARUT BERKABAR, Tarogong Kidul – Asisten Deputi Pemberdayaan Masyarakat dan Penanggulangan Bencana Sekretariat Wakil Presiden, Slamet Widodo, hadir di Kabupaten Garut untuk memimpin kegiatan Monitoring dan Evaluasi (Monev) terkait capaian program rehabilitasi dan rekonstruksi pasca bencana gempa bumi pada Kamis (31/10/2024).

Baca Juga :  Waspada Hoaks! Pemkab Garut Tegaskan Tidak Ada Libur Sekolah Saat Pernikahan Teh Putri Karlina

Bertempat di Kantor BPBD Kabupaten Garut, Slamet Widodo memaparkan pentingnya pemantauan dan evaluasi lapangan untuk memastikan kebijakan pemerintah pusat dalam penanggulangan bencana dapat dirasakan oleh masyarakat.

Baca Juga :  Dinkes Garut Perkuat Kolaborasi untuk Sukseskan GERMAS

Slamet menekankan kunjungan ini bukan sekadar menerima laporan, melainkan untuk melihat langsung kondisi lapangan dan memastikan program berjalan sesuai kebutuhan masyarakat. “Kami ingin melihat implementasi kebijakan di lapangan, progresnya, dan apa saja yang perlu dievaluasi,” ucapnya.

Kegiatan ini juga mendapatkan apresiasi dari Kepala Pelaksana BPBD Garut, Aah Anwar Saefuloh, yang menyatakan kunjungan ini merupakan bentuk perhatian serius pemerintah pusat terhadap penanganan bencana di Garut.(Rizky)

Follow WhatsApp Channel garutberkabar.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Imigrasi Hadir di Garut, Layanan Paspor hingga Pengawasan WNA Kini Lebih Dekat
Kemendagri Pilih Garut sebagai Tuan Rumah Nasionalisme Goes to School 2026
Pemkab Garut Perkuat Tata Kelola Penyiaran, LPPL dan Akses Informasi Jadi Sorotan
Musrenbang Kecamatan Jadi Ruang Strategis, Putri Karlina Dorong Penguatan PDRB Garut
Wakil Ketua DPRD Garut H. S. Fahmi Ikuti Forum RKPD 2027, Dorong Perencanaan Pembangunan yang Merata dan Produktif
Pengurus Baru PHRI Garut Resmi Dilantik, Bupati Tekankan Sinergi untuk Perkuat Daya Saing Pariwisata
Bupati Garut Ajak Gerakan Pramuka Perkuat Keterampilan Hidup Pemuda
Perkuat Peran Hotel dan Restoran, Wabup Garut Hadiri Muscab VII PHRI
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 06:50 WIB

Imigrasi Hadir di Garut, Layanan Paspor hingga Pengawasan WNA Kini Lebih Dekat

Rabu, 28 Januari 2026 - 16:12 WIB

Kemendagri Pilih Garut sebagai Tuan Rumah Nasionalisme Goes to School 2026

Rabu, 28 Januari 2026 - 06:29 WIB

Musrenbang Kecamatan Jadi Ruang Strategis, Putri Karlina Dorong Penguatan PDRB Garut

Selasa, 27 Januari 2026 - 21:54 WIB

Wakil Ketua DPRD Garut H. S. Fahmi Ikuti Forum RKPD 2027, Dorong Perencanaan Pembangunan yang Merata dan Produktif

Selasa, 27 Januari 2026 - 20:14 WIB

Pengurus Baru PHRI Garut Resmi Dilantik, Bupati Tekankan Sinergi untuk Perkuat Daya Saing Pariwisata

Berita Terbaru