Wabup Garut Dorong ASN Maksimalkan Zakat Melalui Baznas

- Jurnalis

Selasa, 18 Maret 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wakil Bupati Garut, Putri Karlina, melakukan dengan Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Kabupaten Garut terkait optimalisasi zakat penghasilan di lingkungan Aparatur Sipil Negara (ASN) Pemerintah Kabupaten Garut, di Kantor Wakil Bupati Garut, Selasa (18/3/2025).

GARUT BERKABAR, Tarogong Kidul – Wakil Bupati Garut, Putri Karlina, menggelar pertemuan dengan Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kabupaten Garut di Kantor Wakil Bupati Garut, Selasa (18/3/2025). Dalam pertemuan ini, ia menekankan pentingnya optimalisasi zakat penghasilan bagi Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan Pemkab Garut.

Baca Juga :  Evaluasi Akhir Kolaborasi Pemkab Garut dan Tanoto Foundation: Refleksi Empat Tahun Percepatan Penurunan Stunting

Putri Karlina mengajak seluruh perangkat daerah, Badan Usaha Milik Daerah (BUMD), hingga anggota DPRD Kabupaten Garut untuk lebih aktif menyalurkan zakat guna membantu masyarakat yang membutuhkan.“Banyak warga Garut yang masih membutuhkan bantuan. Dengan zakat, kita bisa berkontribusi dalam pembangunan masyarakat,” ujarnya.

Baca Juga :  BAZNAS Garut Tetapkan Zakat Fitrah 1446 H Sesuai Fatwa MUI, Sekda Ajak Masyarakat Patuh

Ketua Baznas Garut, Abdullah Effendi, mengungkapkan bahwa dari potensi zakat ASN sebesar Rp1,8 miliar, realisasi saat ini baru mencapai sekitar Rp900 juta. Ia berharap sinergi antara Pemkab dan Baznas semakin diperkuat untuk meningkatkan penghimpunan dana zakat, terutama di sektor pendidikan dan kesehatan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baznas sendiri memiliki berbagai program unggulan seperti Garut Cerdas, Garut Sehat, Garut Taqwa, Garut Peduli, dan Garut Makmur. Dengan optimalisasi zakat ASN, diharapkan program-program tersebut dapat berjalan lebih maksimal dan memberikan manfaat lebih luas bagi masyarakat Garut.(Red).

Penulis : Admin

Editor : Rizkq

Sumber Berita : Diskominfo Kab.Garut

Berita Terkait

Bupati Garut Tinjau Persiapan Tol Dorong Peningkatan Akses ke Daerah
Bupati Garut Hadiri Halal Bihalal & Khitanan Massal Yayasan Attadjudin Asy-Syuro: Wujud Nyata Kepedulian Sosial
Bupati dan Wabup Garut Laksanakan Salat Idulfitri Perdana Sebagai Pemimpin Daerah
Bupati Garut Tinjau Kesiapan Pengamanan Idul Fitri di Pusat Kota
Garut Siapkan Destinasi Wisata untuk Libur Lebaran 1446 H
Bupati Garut Pastikan Kelancaran Arus Mudik 1446 H dengan Tinjauan Lapangan
Peduli Sesama di Bulan Ramadan, DPC PDIP Garut Santuni Masyarakat Kurang Mampu
Bupati Garut Tinjau Infrastruktur dan Relokasi Penyintas Bencana di Selatan Garut
Berita ini 13 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 4 April 2025 - 20:29 WIB

Bupati Garut Tinjau Persiapan Tol Dorong Peningkatan Akses ke Daerah

Jumat, 4 April 2025 - 10:59 WIB

Bupati Garut Hadiri Halal Bihalal & Khitanan Massal Yayasan Attadjudin Asy-Syuro: Wujud Nyata Kepedulian Sosial

Senin, 31 Maret 2025 - 18:28 WIB

Bupati dan Wabup Garut Laksanakan Salat Idulfitri Perdana Sebagai Pemimpin Daerah

Senin, 31 Maret 2025 - 18:20 WIB

Bupati Garut Tinjau Kesiapan Pengamanan Idul Fitri di Pusat Kota

Minggu, 30 Maret 2025 - 18:47 WIB

Garut Siapkan Destinasi Wisata untuk Libur Lebaran 1446 H

Berita Terbaru