Sat Lantas Polres Garut Imbau Sopir Bus Hindari Klakson Telolet

- Jurnalis

Senin, 8 Juli 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GARUT BERKABAR – Demi meningkatkan keselamatan berlalu lintas di Kabupaten Garut, Polres Garut menggelar kegiatan Ramp Check yang ditujukan kepada para sopir bus. Kegiatan ini berlangsung pada hari Senin (08/07/2024) mulai pukul 09.10 WIB di Objek Wisata Sabda Alam Garut.

Kegiatan ini melibatkan berbagai pihak, termasuk Kasat Lantas Polres Garut, Kbo Lantas Polres Garut, Kanit Gakum, Kanit Kamsel Lantas, personil Satlantas Polres Garut, serta personil penguji laik kendaraan.

Tujuan utama dari kegiatan ini adalah memberikan edukasi dan himbauan kepada sopir bus agar tidak menggunakan klakson tidak standar, yang dikenal sebagai klakson “telolet”.

Kapolres Garut AKBP Rohman Yonky Dilatha, S.I.K., M.Si., M.H., melalui Kasat Lantas Polres Garut IPTU Aang Andi Suhandi, S.A.P., (DK)
Baca Juga :  "Peran Strategis Muhammadiyah di Milad Ke-112: Sinergi dengan Pemerintah Daerah dan Penguatan Kewirausahaan"

Berita Terkait

Garut Jadi Lumbung Jagung Jabar, Gubernur Dedi Mulyadi Dorong Pertanian Terintegrasi
Gubernur Jabar Tegaskan Sanksi Tegas bagi Pelaku Pelecehan Seksual, Korban Dapat Bantuan Lengkap
MHU Resmi Hadir di Garut, Staf Ahli Bupati Dorong Peningkatan Spiritual Warga
Leuwigoong Tunjukkan Dominasinya di MTQH Garut 2025, Wabup Soroti Nilai Persatuan dan Pemberdayaan UMKM
Bale Pakuan Jadi Pusat Pelayanan dan Budaya: Ribuan Warga Antusias Hadiri “Abdi Nagri Nganjang Ka Warga”
ITG Festival 2025, Bukti Garut Siap Melangkah ke Panggung Global
Pemkab Garut Siap Sambut Jalur KA Baru ke Jateng dan Jatim, Ini Langkah Konkret Dishub
MTQH Ke-45 Resmi Dibuka, Bupati Garut Ajak Jadikan Al-Quran Sebagai Pedoman Hidup
Berita ini 0 kali dibaca