Menhub Budi Karya Sumadi Terpesona oleh Keunggulan Produk Kulit Garut

- Jurnalis

Minggu, 4 Februari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Menteri Perhubungan Republik Indonesia, Budi Karya Sumadi, didampingi Penjabat Bupati Garut, Barnas Adjidin, meninjau produk kulit Garut di Sentra Kulit Sukaregang, Kecamatan Garut Kota, Kabupaten Garut, pada Minggu (04/02/2024).

Menteri Perhubungan Republik Indonesia, Budi Karya Sumadi, didampingi Penjabat Bupati Garut, Barnas Adjidin, meninjau produk kulit Garut di Sentra Kulit Sukaregang, Kecamatan Garut Kota, Kabupaten Garut, pada Minggu (04/02/2024).

GARUT BERKABAR, Garut Kota – Usai meninjau Termina Tipe A Guntur Garut, Menteri Perhubungan (Menhub) Republik Indonesia, Budi Karya Sumadi, tak terlewatkan untuk mengunjungi Sentra Kulit Sukaregang, Kecamatan Garut Kota, Kabupaten Garut pada Minggu (04/02/2024).

 

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

Bersama Penjabat (Pj) Bupati Garut, Barnas Adjidin, Menhub tak hanya melihat, namun juga mencoba produk kulit asli Garut secara langsung.Budi tak hanya sekadar mencoba, ia pun memutuskan untuk membeli jaket kulit dan mengenakannya saat itu juga. Memberikan testimoni, ia menyatakan kagum terhadap kualitas produk kulit Garut.

Baca Juga :  Dua Rumah Roboh di Wanaraja, Pemerintah Kecamatan Bergerak Cepat Beri Bantuan

 

Selain kenyamanan penggunaannya, Budi merasa “keren” saat mengenakan jaket kulit ‘Asgar’ tersebut.

 

“Nice (bagus), hari ini saya ke Astiga di Garut ya, dan saya selama ini cuma dengar-dengar aja, Pak Teten (Menteri Koperasi UKM RI) selalu cerita. Nah, hari ini saya datang ke sini dan mencoba sendiri, enak sekali, keren lagi rasanya kaya jadi bintang film,” ungkap Budi.

Baca Juga :  H.Muhamad Rian : Dr.H. Helmi Budiman Pemimpin Berpengalaman dan Visioner untuk Masa Depan Garut

 

 

Budi memuji kualitas tinggi produk kulit Garut, dengan keyakinan mengajak wisatawan yang berkunjung ke Kabupaten Garut untuk membeli produk kulit Garut yang menurutnya memiliki standar internasional.

 

“(Kualitasnya) bagus rapih banget, jadi kalau mau datang ke Garut, belilah jaket-jaket yang kualitasnya internasional, membanggakan, (dari) Sukaregang ya, Top!,” tandasnya sembari memakai rompi kulit warna hitam. (DK).

Berita Terkait

Garut Siapkan Rest Area di Kantor Kecamatan untuk Pemudik, Ini Fasilitasnya
Dua Rumah Roboh di Wanaraja, Pemerintah Kecamatan Bergerak Cepat Beri Bantuan
Gempabumi Tektonik M4,9 Guncang Pangandaran, Jawa Barat
Dedi Mulyadi: Kepemimpinan Spontan yang Berdampak Nyata bagi Masyarakat
Wamendagri Dorong Tata Kelola PKL yang Humanis dan Penguatan Kreativitas di Garut
Antusiasme Warga, Pendapatan Pajak Kendaraan Melonjak di Hari Pertama Pemutihan
Gubernur Jabar Berikan Bantuan Rp 3 Juta untuk Pengemudi Angkutan Tidak Bermotor
Empat Lokasi Strategis di Jabar Diusulkan untuk Sekolah Rakyat
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 26 Maret 2025 - 10:27 WIB

Garut Siapkan Rest Area di Kantor Kecamatan untuk Pemudik, Ini Fasilitasnya

Selasa, 25 Maret 2025 - 19:06 WIB

Dua Rumah Roboh di Wanaraja, Pemerintah Kecamatan Bergerak Cepat Beri Bantuan

Selasa, 25 Maret 2025 - 15:16 WIB

Gempabumi Tektonik M4,9 Guncang Pangandaran, Jawa Barat

Sabtu, 22 Maret 2025 - 09:03 WIB

Dedi Mulyadi: Kepemimpinan Spontan yang Berdampak Nyata bagi Masyarakat

Jumat, 21 Maret 2025 - 21:18 WIB

Wamendagri Dorong Tata Kelola PKL yang Humanis dan Penguatan Kreativitas di Garut

Berita Terbaru