Langkah Tegas Dishub Garut: Edukasi dan Penertiban Parkir Demi Kenyamanan Bersama

- Jurnalis

Jumat, 19 April 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepala Dishub Garut, Satria Budi, memberikan pernyataan di Halaman Rumah Dinas Sekda Garut, Jalan Patriot, Kecamatan Tarogong Kidul, Kabupaten Garut, pada Kamis (18/4/2024).

Kepala Dishub Garut, Satria Budi, memberikan pernyataan di Halaman Rumah Dinas Sekda Garut, Jalan Patriot, Kecamatan Tarogong Kidul, Kabupaten Garut, pada Kamis (18/4/2024).

GARUT BERKABAT, Tarogong Kidul – Dalam menanggapi keluhan warga terkait parkir liar di Garut, Dinas Perhubungan (Dishub) Garut mengambil langkah-langkah tegas dengan fokus pada edukasi dan penertiban.

 

Kepala Dishub Kabupaten Garut, Satriabudi, menyatakan bahwa upaya edukasi dilakukan dengan memberikan pesan kepada masyarakat untuk mematuhi ruang parkir yang telah ditetapkan.

“Langkah-langkah ini diambil dengan arahan Pj. Bupati dan Forkopimda serta kerjasama dengan Kasat Sabhara dan Kasatlantas untuk memberikan kenyamanan kepada masyarakat,” ujar Satriabudi pada Kamis (18/4/2024).

Baca Juga :  Polsek Singajaya Tangkap Pencuri Baterai Tower Dengan Kerugian Rp 18 Juta

 

Satriabudi mengungkapkan bahwa Dishub sering menerima laporan mengenai parkir liar di sekitar Jalan Ciledug yang melanggar ketentuan.

 

Namun, tindakan tidak bisa diambil karena di luar area yang ditetapkan.

“Kami sudah melakukan edukasi kepada masyarakat dan berkoordinasi dengan pihak kepolisian untuk memberikan rasa aman dan nyaman,” tambahnya.

Baca Juga :  Satpol PP Garut Intensifkan Penertiban APK dan Reklame Ilegal di Titik-Titik Terlarang

 

Menurut Satriabudi, tarif parkir telah diatur dalam Perda Nomor 10 Tahun 2016, dengan tarif yang berbeda untuk berbagai jenis kendaraan.

 

Dishub Garut juga telah melatih petugas parkir dan memberikan seragam untuk identitas yang jelas.

“Masyarakat diimbau untuk menggunakan tempat parkir yang ditentukan demi kenyamanan bersama,” tandasnya.(DK).

Follow WhatsApp Channel garutberkabar.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Bupati Garut Kukuhkan 6.596 Pegawai P3K Paruh Waktu: Langkah Strategis Tuntaskan Masalah Tenaga Honorer
Pemkab Garut dan Telkom University Jalin Kolaborasi Strategis Dorong Pengembangan Potensi Ekonomi dan Budaya Daerah
Perkuat Sinergi Penanggulangan Bencana, Kapolres Garut Pimpin Apel Siaga Hidrometeorologi dan Gempa Bumi 2025
Wabup Putri Karlina Apresiasi Dedikasi ASN Garut yang Memasuki Masa Purnabakti
Sigap Selamatkan Nyawa, Sat Polairud Polres Garut Evakuasi Wisatawan Terseret Arus di Pantai Karangpapak
Distan Garut Perkuat Sinergi dan Dorong Efisiensi Lahan Pertanian Melalui Program Optimasi Kluster 4
Sekda Nurdin Yana Terima Anugerah Kawistara 2025, Bukti Komitmen Pemkab Garut Junjung Bahasa Indonesia
Polsek Banyuresmi Gerak Cepat Tangani Dampak Banjir, Bersama Warga Bersihkan Sungai Cibuyutan
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 7 November 2025 - 15:15 WIB

Bupati Garut Kukuhkan 6.596 Pegawai P3K Paruh Waktu: Langkah Strategis Tuntaskan Masalah Tenaga Honorer

Kamis, 6 November 2025 - 18:12 WIB

Pemkab Garut dan Telkom University Jalin Kolaborasi Strategis Dorong Pengembangan Potensi Ekonomi dan Budaya Daerah

Selasa, 4 November 2025 - 11:39 WIB

Perkuat Sinergi Penanggulangan Bencana, Kapolres Garut Pimpin Apel Siaga Hidrometeorologi dan Gempa Bumi 2025

Selasa, 4 November 2025 - 10:39 WIB

Wabup Putri Karlina Apresiasi Dedikasi ASN Garut yang Memasuki Masa Purnabakti

Minggu, 2 November 2025 - 05:34 WIB

Sigap Selamatkan Nyawa, Sat Polairud Polres Garut Evakuasi Wisatawan Terseret Arus di Pantai Karangpapak

Berita Terbaru