Lakukan Jum’at Curhat Kapolres Garut Terjun Langsung Berkomunikasi Dengan Warga

- Jurnalis

Minggu, 26 Mei 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Garut Berkabar – Banyaknya permasalahan yang terjadi ditengah masyarakat dan untuk mempermudah komunikasi, Polres Garut melaksanakan program “Jumat Curhat” yang di mana kegiatan ini melibatkan para pimpinan Polri seluruh tingkatan untuk terjun langsung ke masyarakat. Sabtu (24/05/2024).

Kapolres Garut AKBP Rohman Yonky Dilatha, S.I.K., M.Si., didampingi oleh Pejabat Utama Polres Garut dan Kapolsek Garut Kota berkesempatan untuk menggelar kegiatan Jum’at curhat di Gedung Bale Paminton Kabupaten Garut.

Pimpinan Polres Garut itu berkomunikasi langsung bersama para warga yang didominasi oleh kalangan ojek online untuk mendengar keluhan dan curhatan seputar permasalahan yang terjadi di lingkungan warga maupun di wilayah hukum Polres Garut lainnya.

Mendengar keluhan, aduan, informasi dan curhatan dari warga, Yonky menegaskan jika pihaknya akan selalu bersiap siaga untuk memberikan pengayoman, perlindungan dan pelayanan terbaik untuk masyarakat Kabupaten Garut.

Lanjut ia menjelaskan bahwa Polres Garut akan meningkatkan kegiatan kepolisian dari tindakan pencegahan dan tindakan jika ada kejadian kriminal atau gangguan kamtibmas lainnya.

Di akhir kegiatan, Kapolres Garut menghimbau kepada masyarakat agar jangan ragu untuk berkoordinasi dengan pihak kepolisian apabila ada permasalahan yang terjadi di lingkungannya, sehingga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) dapat terjaga dengan nyaman. (DK)
Baca Juga :  Menhub Budi Karya Sumadi Terpesona oleh Keunggulan Produk Kulit Garut

Berita Terkait

Garut Jadi Lumbung Jagung Jabar, Gubernur Dedi Mulyadi Dorong Pertanian Terintegrasi
Gubernur Jabar Tegaskan Sanksi Tegas bagi Pelaku Pelecehan Seksual, Korban Dapat Bantuan Lengkap
MHU Resmi Hadir di Garut, Staf Ahli Bupati Dorong Peningkatan Spiritual Warga
Leuwigoong Tunjukkan Dominasinya di MTQH Garut 2025, Wabup Soroti Nilai Persatuan dan Pemberdayaan UMKM
Bale Pakuan Jadi Pusat Pelayanan dan Budaya: Ribuan Warga Antusias Hadiri “Abdi Nagri Nganjang Ka Warga”
ITG Festival 2025, Bukti Garut Siap Melangkah ke Panggung Global
Pemkab Garut Siap Sambut Jalur KA Baru ke Jateng dan Jatim, Ini Langkah Konkret Dishub
MTQH Ke-45 Resmi Dibuka, Bupati Garut Ajak Jadikan Al-Quran Sebagai Pedoman Hidup
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 05:15 WIB

Garut Jadi Lumbung Jagung Jabar, Gubernur Dedi Mulyadi Dorong Pertanian Terintegrasi

Kamis, 17 April 2025 - 09:45 WIB

Gubernur Jabar Tegaskan Sanksi Tegas bagi Pelaku Pelecehan Seksual, Korban Dapat Bantuan Lengkap

Rabu, 16 April 2025 - 16:19 WIB

MHU Resmi Hadir di Garut, Staf Ahli Bupati Dorong Peningkatan Spiritual Warga

Selasa, 15 April 2025 - 09:15 WIB

Leuwigoong Tunjukkan Dominasinya di MTQH Garut 2025, Wabup Soroti Nilai Persatuan dan Pemberdayaan UMKM

Minggu, 13 April 2025 - 13:58 WIB

Bale Pakuan Jadi Pusat Pelayanan dan Budaya: Ribuan Warga Antusias Hadiri “Abdi Nagri Nganjang Ka Warga”

Berita Terbaru

Pemerintahan

Dorong Akses Layanan Paspor, Kemen Imipas Siapkan ULP Baru di Garut

Sabtu, 19 Apr 2025 - 20:36 WIB