Kepala Puskesmas Tarogong Dikritik Oleh Awak Media Terkait Sikapnya yang Tidak Bersahabat

GARUT BERKABAR– Sikap Kepala Puskesmas Tarogong, dr. Hj. Nurhayati, menuai kritik dari kalangan media. Saat ditemui oleh wartawan, dr. Hj. Nurhayati dinilai kurang ramah dan tidak bersahabat.

Menurut pantauan awak media di lapangan, tim media sering berkunjung ke Puskesmas Tarogong, namun kepala puskesmas jarang memperlihatkan sikap yang tidak ramah bahkan tak pernah bersahabat. Contoh nyata baru-baru ini, Agus Sulaeman. Salah seorang wartawan dari media online Priangan Insider, mengungkapkan pengalaman serupa saat ingin mewawancarai Kepala Puskesmas Tarogong, dr. Hj. Nurhayati terkait program penanganan stunting di wilayah tersebut.

“Saya datang dengan sopan, santun dan pakai etika. Namun tanggapan serta sikap Kepala Puskesmas Tarogong itu sangat tidak beretika,” ujar Agus saat dikonfirmasi oleh GARUT BERKABAR di rumahnya, Selasa (09/07/2024) kemarin.

Agus menambahkan bahwa ini merupakan kunjungan saya yang pertamanya kalinya ke Puskesmas Tarogong dan pengalaman ini sangat mengecewakan. Ia juga berencana melakukan klarifikasi kepada Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Garut mengenai sikap tidak beretika yang ditunjukkan oleh kepala puskesmas tersebut.

Lebih lanjut, Agus menyoroti pentingnya keterbukaan kepala puskesmas terhadap semua pihak, termasuk media. “Peran media sebagai kontrol sosial diatur dalam Undang-Undang Pers No. 40 Tahun 1999, dan seorang Kepala Puskesmas harus memahami akan hal tersebut” pungkas Agus. (Pemred)

Share this content: @GarutBerkabar

Related Posts

Semarak Wisuda Lansia Berdaya Aisyiyah Kabupaten Garut

GARUT BERKABAR, Tarogong Kidul – Sebanyak 50 lansia dari dua desa di Kabupaten Garut mengikuti prosesi Wisuda Sekolah Lansia Berdaya, bagian dari Program Inklusi Aisyiyah. Acara yang…

Cepat Tanggap: Yudha Puja Turnawan Bantu Korban Kebakaran di Garut

GARUT BERKABAR, Garut Kota – Yudha Puja Turnawan, anggota DPRD Kabupaten Garut dari Fraksi PDI-P, segera turun tangan memberikan bantuan kepada Ujang Rahmat, seorang tukang tambal ban…

Penjelasan Kepala Bidang Penataan Ruang PUPR Garut Soal Perizinan PT. Pratama Abadi Industri dan Polemik Alih Fungsi Lahan

GARUT BERKABAR, Tarogong Kidul – Kepala Bidang Penataan Ruang Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kabupaten Garut, Harry Subagja, S.T., M.T., memberikan penjelasan rinci terkait proses…

Sinergi TNI/Polri dan Pemkab Garut Perkuat Kesiapsiagaan Bencana

GARUT BERKABAR, Garut Kota – Dalam rangka meningkatkan penanganan bencana, Komandan Korem (Danrem) 062/Tarumanegara (TN), Kolonel Inf Nurul Yakin, memimpin apel gelar pasukan penanggulangan gempa bumi di…

GOW Kabupaten Garut Galang Aksi Bersama untuk Hentikan Kekerasan Terhadap Perempuan

GARUT BERKABAR, Garut Kota – Dalam rangka memperingati Hari Ibu ke-96 Tahun 2024, Gabungan Organisasi Wanita (GOW) Kabupaten Garut menggelar Kampanye 16 Hari Anti Kekerasan Terhadap Perempuan….

Yudha Puja Turmawan: Sosok Wakil Rakyat yang Berkomitmen Membantu Kelompok Lemah

GARUT BERKABAR – DPC PDI Perjuangan, Yudha Puja Turmawan, anggota DPRD Kabupaten Garut dari Fraksi PDI-P, berbincang dengan awak media di Kantornya, usai melaksanakan kegiatan bakti sosial….