Dr.H. Syakur Amin Konsolidasi Kekuatan Politik , Disambut Hangat Oleh Ketua DPC Gerindra Garut

- Jurnalis

Kamis, 12 September 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GARUT BERKABAR,Tarogong Kidul – Dr. H. Syakur Amin melanjutkan safari politiknya dengan melakukan kunjungan ke berbagai partai, termasuk Partai Gerindra, dalam rangka memperkuat konsolidasi dan evaluasi terhadap anggota fraksi. Kedatangan Syakur diterima dengan baik oleh Ketua DPC Partai Gerindra Kabupaten Garut, Bapak Enan.

Syakur menyampaikan bahwa pengalaman mereka dalam Pilpres sebelumnya, yang sukses mengantarkan kandidat menjadi presiden, menjadi modal kuat dalam menghadapi Pilkada mendatang. Dengan dukungan dari 13 partai politik dan 36 anggota dewan, mesin politik siap kembali dijalankan dan dioptimalkan.

“Saya melakukan safari politik untuk memperkuat konsolidasi dengan fraksi-fraksi, agar langkah ke depan semakin solid dan terencana,” ungkap Syakur Amin.

Ketua DPC Gerindra Garut, Enan, menegaskan keyakinannya terhadap pengalaman Dr. Syakur Amin dan Putri Karlina, MBA, yang dinilai mampu bersaing dalam Pilkada mendatang. “Saya optimis konsolidasi ini akan semakin solid dan membawa hasil yang diharapkan,” tutup Enan. (Vik)
Baca Juga :  Garut Jadi Tuan Rumah FTBI 2024 dan Sabet Juara Umum Tingkat SMP Kota Banjar Dominasi Tingkat SD
Follow WhatsApp Channel garutberkabar.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Prof. Emil Salim Apresiasi Potensi Kreatif Priangan saat Kunjungi Garut
Anggota DPRD Kabupaten Garut, Hj. Mila Meliana Hadiri Upacara Peringatan Hari Ibu ke-97 di Lingkungan Setda Garut
Wakil Ketua DPRD, H. S. Fahmi dan Wabup Garut Hadiri Pelantikan PC PMII, Dorong Mahasiswa Kawal Arah Pembangunan Daerah
Anggota DPRD Garut Fraksi Golkar Hadiri Pemusnahan Ribuan Botol Miras Jelang Nataru
Relawan PMI Garut Sigap Atasi Krisis Air Bersih di Lokasi Bencana Aceh
Polres Garut Petakan Titik Jalan Berlubang Jelang Operasi Lilin Lodaya 2025
DPRD Garut Bahas Aspirasi Desa Bersama APDESI Merah Putih, Soroti Dana Desa dan Penguatan Koperasi
Semarak Milad ke-113 Muhammadiyah, Ribuan Warga Garut Ikuti Jalan Sehat Kebersamaan
Berita ini 0 kali dibaca