Polsek Samarang Pengamanan Kampanye Calon Bupati Nomor urut 02

- Jurnalis

Rabu, 9 Oktober 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GARUT BERKABAR, Samarang – Kapolsek Samarang AKP Hilman Nugraha, S.H, memimpin langsung kegiatan pengamanan kampanye Calon Bupati No 2 Dr.IR.H.Abdusy Syakur Amin M,ENG.IPU di Pasar wisata Samarang Kecamatan Samarang Kabupaten Garut. Rabu (09/10/2024).

Kegiatan pengamanan ini di lakukan untuk memastikan kelancaran jalannya kampanye dan menjaga kondusivitas di tengah masyarakat.

Kapolres Garut, AKBP Mochamad Fajar Gemilang, S.I.K., M.H., M.I.K., telah menginstruksikan agar memastikan keamanan dan kelancaran selama berlangsungnya kampanye.

Hari ini Cabup Dr.IR.H.Abdusy Syakur Amin M,ENG., melakukan kampanye di Pasar wisata Samarang Kecamatan Samarang Kabupaten Garut.

Cabup berdialog dengan warga pasar wisata Samarang Kabupaten Garut dan mendengarkan aspirasi dari warga.

“Alhamdulilah pelaksanaan pengamanan kampanye hari ini berjalan aman, damai dan lancar.” Pungkas Hilman.(Rus)
Baca Juga :  BPBD Garut Bersinergi dengan Tiga Perguruan Tinggi Jepang dalam Riset Penanggulangan Bencana
Follow WhatsApp Channel garutberkabar.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

H. Imat Rohimat Tegaskan Peran DPRD dalam Mengawal Usulan Musrenbang Kecamatan
Ketua DPRD Garut Hadiri Peringatan Isra Mi’raj 1447 H, Tegaskan Pentingnya Integritas ASN dalam Pelayanan Publik
Wakil Ketua DPRD Garut H. S. Fahmi Ikuti Forum RKPD 2027, Dorong Perencanaan Pembangunan yang Merata dan Produktif
Ayi Suryana Apresiasi Penguatan Peran Pramuka dalam Pembinaan Life Skill Generasi Muda Garut
Truk Box Oleng Hantam Tembok Jembatan di Jalan Sudirman, Polisi Bergerak Cepat Amankan Lokasi
Api Landa Toko Gorengan di Jalan Ahmad Yani Garut, Petugas Kerahkan Lima Unit Damkar
DPRD Garut Bersama Pemkab Tampung Aspirasi Sopir Truk, Ketua DPRD Tekankan Pentingnya Musyawarah Kebijakan Galian C
Diduga Arus Pendek Listrik, Rumah Warga di Caringin Dilalap Api
Berita ini 1 kali dibaca