Kapolres Garut Bersama Forkopimda Ziarah Ke TMP, Peringati HUT TNI KE -79

- Jurnalis

Jumat, 4 Oktober 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GARUT BERKABAR,Tarogong Kidul – Kapolres Garut AKBP Mochamad Fajar Gemilang, S.I.K., M.H., M.I.K., didampingi Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Garut, mengadakan ziarah di Taman Makam Pahlawan (TMP) Tenjolaya pada Jum’at (04/10/2024).

Kegiatan ini merupakan bagian dari peringatan Hari Ulang Tahun ke-79 Tentara Nasional Indonesia (TNI) tahun 2024. Ziarah tersebut dilakukan secara khidmat dengan melibatkan personil Polres Garut dan Kodim 0611/Garut, sebagai bentuk penghormatan kepada pahlawan yang telah gugur.

Kapolres menegaskan pentingnya sinergi TNI-Polri dalam menjaga keamanan wilayah, terutama menjelang Pilkada 2024. Sinergisitas ini diharapkan semakin kuat demi mewujudkan keamanan dan stabilitas nasional. (Red)
Baca Juga :  Pemuda Pancasila Peundeuy Mantapkan Dukungan untuk Paslon nomor Urut 01 Helmi-Yudi

Berita Terkait

Dorong Akses Layanan Paspor, Kemen Imipas Siapkan ULP Baru di Garut
Pemkab Garut Sigap Bantu Warga Terdampak Bencana, Ibu Omah Terima Bantuan dari Sekda
Dorong Pembinaan Atletik Usia Dini, Bupati Garut Resmi Buka Velocity Athletics Championship
Garut Dorong Desa Mandiri Lewat Peluncuran Program Inovatif BUMDes dan Wisata 2025
Garut Jadi Lumbung Jagung Jabar, Gubernur Dedi Mulyadi Dorong Pertanian Terintegrasi
Gubernur Jabar Tegaskan Sanksi Tegas bagi Pelaku Pelecehan Seksual, Korban Dapat Bantuan Lengkap
Pemkab Garut Percepat Rakor Perlindungan Perempuan dan Anak Usai Muncul Kasus Baru
MHU Resmi Hadir di Garut, Staf Ahli Bupati Dorong Peningkatan Spiritual Warga
Berita ini 0 kali dibaca