Proyek Pengaspalan di Desa Pamulihan Selesai dan Sesuai Standar Kualitas

- Jurnalis

Kamis, 1 Agustus 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GARUT BERKABAR, Cisurupan – Proyek pengaspalan jalan di Kp. Panyairan RW 1, Desa Pamulihan, Kecamatan Cisurupan, Kabupaten Garut telah selesai dengan panjang sekitar 400 meter, lebar rata-rata 2,25 meter, dan ketebalan 0,03 meter. Proyek yang didanai dari anggaran desa tahun 2024 sebesar Rp. 202.942.000 ini diperkirakan rampung dalam ±4 hari.

Pantauan di lapangan menunjukkan hasil pekerjaan yang rapi dan sesuai dengan petunjuk teknis yang tercantum dalam Rancangan Anggaran Belanja (RAB). Ketebalan pengaspalan yang mencapai 3 cm telah sesuai dengan spesifikasi yang ditentukan pada papan proyek.

Hasil pekerjaan pengaspalan di Desa Pamulihan ini terlihat sesuai dengan ukuran yang ditentukan, menunjukkan ketebalan yang memadai. Proyek ini diperkirakan selesai dalam waktu ±4 hari kerja, sesuai dengan batas ketentuan yang ada.

“Secara teknis, proyek ini sudah baik dan tidak keluar dari aturan yang ditentukan,” ujar seorang petugas di lapangan.

Sebelumnya, awak media telah berkoordinasi dengan Babinsa Desa Pamulihan, Sersan Dua (Serda) E. Putra untuk konfirmasi di lapangan. Namun, Kepala Desa Pamulihan, Enjang Hidayat, tidak berada di lokasi karena kesibukan lain. (Ardan)

Baca Juga :  Kasatpol PP Garut Terima Penghargaan Kategori Amat Baik dari DJBC Jawa Barat
Follow WhatsApp Channel garutberkabar.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Digitalisasi Layanan Kesehatan Garut Masuki Fase II, Bupati Syakur Apresiasi Dukungan Mitra Global
Ketua DPRD Garut Ikuti Apel Operasi Zebra Lodaya 2025, Polres Garut Tegaskan Kesiapan Pengamanan Lalu Lintas
Bupati Syakur Tekankan Pentingnya Disiplin dan Akhlak saat Tinjau Manasik Santri Persis
Bupati Syakur Tegaskan Penguatan Sektor Pertanian Lewat Penyerahan Alsintan dan Asuransi Tani
Bupati Syakur Resmikan Muscab XV Pramuka Garut, Tegaskan Pentingnya Pembinaan Karakter Generasi Muda
Bupati Syakur Resmikan Roadshow Pelayanan Publik dan FEDAS 2025, Layani Warga Hingga Gerakkan UMKM Malangbong
Bupati Garut Tegaskan Penguatan Mutu Pendidikan Dasar dalam Pembinaan 141 Kepsek SD
Pemda Garut Mantapkan Penataan Jalan Pasar Baru Lewat Dialog Bersama Pemilik Toko dan PKL
Berita ini 0 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Selasa, 18 November 2025 - 18:42 WIB

Digitalisasi Layanan Kesehatan Garut Masuki Fase II, Bupati Syakur Apresiasi Dukungan Mitra Global

Selasa, 18 November 2025 - 07:30 WIB

Ketua DPRD Garut Ikuti Apel Operasi Zebra Lodaya 2025, Polres Garut Tegaskan Kesiapan Pengamanan Lalu Lintas

Senin, 17 November 2025 - 13:10 WIB

Bupati Syakur Tekankan Pentingnya Disiplin dan Akhlak saat Tinjau Manasik Santri Persis

Senin, 17 November 2025 - 12:33 WIB

Bupati Syakur Tegaskan Penguatan Sektor Pertanian Lewat Penyerahan Alsintan dan Asuransi Tani

Sabtu, 15 November 2025 - 19:54 WIB

Bupati Syakur Resmikan Roadshow Pelayanan Publik dan FEDAS 2025, Layani Warga Hingga Gerakkan UMKM Malangbong

Berita Terbaru