Kapolres Garut Jalin Kerjasama Lewat Silaturahmi Dengan Berbagai Instansi

- Jurnalis

Rabu, 24 Juli 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GARUT BERKABAR – Dalam upaya memperkuat sinergi, Kapolres Garut AKBP Mochamad Fajar Gemilang, S.I.K., M.H., M.I.K., melakukan kunjungan silaturahmi ke berbagai instansi seperti Kejaksaan Negeri Garut, Kodim 0611 Garut, Korem 062/TN, KPU, Denpom III Siliwangi, Perhutani Garut, BNNK Garut, serta dengan para wartawan.

Kunjungan ini menjadi momen yang berkesan dalam mempererat hubungan antar instansi demi menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban di Kabupaten Garut. Kapolres Fajar menekankan pentingnya sinergi lintas instansi dan memperkenalkan diri sebagai Kapolres baru.

“Saya berharap kunjungan silaturahmi ini dapat memperkuat kerjasama lintas instansi demi kepentingan bersama dalam menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban di Kabupaten Garut,” ujar Fajar.

Fajar juga menegaskan pentingnya soliditas dan semangat gotong royong antar institusi sebagai teladan bagi masyarakat Garut dalam membangun kehidupan yang aman, damai, dan harmonis.

Kunjungan ini menunjukkan komitmen bersama dalam memperkuat keamanan dan ketertiban di wilayah Kabupaten Garut, serta menjaga kedekatan hubungan antar instansi demi kepentingan bersama masyarakat. (Panji)
Baca Juga :  Pj Bupati Garut : Sinergi TNI-Polri dan Masyarakat Penting Dalam Operasi Patuh Lodaya 2024

Berita Terkait

Garut Jadi Lumbung Jagung Jabar, Gubernur Dedi Mulyadi Dorong Pertanian Terintegrasi
Gubernur Jabar Tegaskan Sanksi Tegas bagi Pelaku Pelecehan Seksual, Korban Dapat Bantuan Lengkap
MHU Resmi Hadir di Garut, Staf Ahli Bupati Dorong Peningkatan Spiritual Warga
Leuwigoong Tunjukkan Dominasinya di MTQH Garut 2025, Wabup Soroti Nilai Persatuan dan Pemberdayaan UMKM
Bale Pakuan Jadi Pusat Pelayanan dan Budaya: Ribuan Warga Antusias Hadiri “Abdi Nagri Nganjang Ka Warga”
ITG Festival 2025, Bukti Garut Siap Melangkah ke Panggung Global
Pemkab Garut Siap Sambut Jalur KA Baru ke Jateng dan Jatim, Ini Langkah Konkret Dishub
MTQH Ke-45 Resmi Dibuka, Bupati Garut Ajak Jadikan Al-Quran Sebagai Pedoman Hidup
Berita ini 0 kali dibaca