Bakti Religi dan Doa Bersama Polres Garut Dengan Warga Kampung Pulo Menyambut HUT Bhayangkara Ke-78

- Jurnalis

Senin, 24 Juni 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Garut Berkabar – Kapolres Garut AKBP Rohman Yonky Dilatha, S.I.K., M.Si., kunjungi Objek Wisata Kampung Adat Pulo, Kecamatan Leles, Kabupaten Garut. Senin pagi (24/06/2024).

Didampingi sejumlah tokoh dan pejabat seperti Waka Polres Garut Kompol Dhoni Erwanto, S.Si., S.I.K., M.H., M.I.K, serta para pejabat utama Polres Garut dan anggota Polres Garut, Kapolsek Kadungora, dan berbagai instansi terkait lainnya. Kegiatan kunjungan Kapolres Garut ini dilakukan dalam rangkaian peringatan HUT Bhayangkara ke-78 tahun 2024 Polres Garut.

Dalam rangkaian kegiatan tersebut Polres Garut menggelar kegiatan Bakti Religi, Bakti Sosial dan Do’a bersama warga Kampung Pulo. Kapolres Garut beserta jajaran disambut secara adat tradisional oleh warga sekitar.

Kapolres Garut juga memberikan tali asih berupa bingkisan alat kebersihan, sembako, dan sarana ibadah berupa sajadah kepada warga Kampung Pulo. Selain itu, secara bergotong royong warga bersama jajaran Polres Garut melakukan bersih-bersih dan kerja bakti di sekitar lingkungan Objek Wisata Kampung Pulo.

Sebagai bentuk rasa syukur Polres Garut bersama warga Kampung Pulo melakukan do’a bersama dalam menyambut Hari Ulang Tahun Bhayangkara yang jatuh pada tanggal 01 Juli 2024 nanti.

Yonky mengatakan jika tujuan dari kegiatan ini adalah untuk meningkatkan rasa toleransi, kebersamaan, dan dukungan antar warga dalam menjaga situasi kamtibmas di wilayah hukum Polres Garut. Semoga kegiatan ini juga dapat mempererat tali silaturahmi antara kepolisian dengan masyarakat. (DK)
Baca Juga :  Proyek Pengaspalan di Desa Pamulihan Selesai dan Sesuai Standar Kualitas

Berita Terkait

Garut Jadi Lumbung Jagung Jabar, Gubernur Dedi Mulyadi Dorong Pertanian Terintegrasi
Gubernur Jabar Tegaskan Sanksi Tegas bagi Pelaku Pelecehan Seksual, Korban Dapat Bantuan Lengkap
MHU Resmi Hadir di Garut, Staf Ahli Bupati Dorong Peningkatan Spiritual Warga
Leuwigoong Tunjukkan Dominasinya di MTQH Garut 2025, Wabup Soroti Nilai Persatuan dan Pemberdayaan UMKM
Bale Pakuan Jadi Pusat Pelayanan dan Budaya: Ribuan Warga Antusias Hadiri “Abdi Nagri Nganjang Ka Warga”
ITG Festival 2025, Bukti Garut Siap Melangkah ke Panggung Global
Pemkab Garut Siap Sambut Jalur KA Baru ke Jateng dan Jatim, Ini Langkah Konkret Dishub
MTQH Ke-45 Resmi Dibuka, Bupati Garut Ajak Jadikan Al-Quran Sebagai Pedoman Hidup
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 05:15 WIB

Garut Jadi Lumbung Jagung Jabar, Gubernur Dedi Mulyadi Dorong Pertanian Terintegrasi

Kamis, 17 April 2025 - 09:45 WIB

Gubernur Jabar Tegaskan Sanksi Tegas bagi Pelaku Pelecehan Seksual, Korban Dapat Bantuan Lengkap

Rabu, 16 April 2025 - 16:19 WIB

MHU Resmi Hadir di Garut, Staf Ahli Bupati Dorong Peningkatan Spiritual Warga

Selasa, 15 April 2025 - 09:15 WIB

Leuwigoong Tunjukkan Dominasinya di MTQH Garut 2025, Wabup Soroti Nilai Persatuan dan Pemberdayaan UMKM

Minggu, 13 April 2025 - 13:58 WIB

Bale Pakuan Jadi Pusat Pelayanan dan Budaya: Ribuan Warga Antusias Hadiri “Abdi Nagri Nganjang Ka Warga”

Berita Terbaru

Pemerintahan

Dorong Akses Layanan Paspor, Kemen Imipas Siapkan ULP Baru di Garut

Sabtu, 19 Apr 2025 - 20:36 WIB